SEKILAS INFO
22-01-2025
  • 1 tahun yang lalu / Jangan pernah berhenti belajar, karena hidup tak pernah berhenti memberikan pelajaran.- Pendidikan bukanlah segala-galanya, namun segala-galanya dimulai dari pendidikan.- Tidak ada batasan dalam belajar. Semakin rajin belajar, semakin banyak pengetahuan yang akan kamu miliki.
18
Jan 2024
0

ASAH KREATIVITAS SISWA DI AJANG CLASSMEETING

Classmeeting merupakan salah satu kegiatan madrasah yang berisi ajang perlombaan antar kelas. Classmeeting sendiri memiliki banyak tujuan, utamanya adalah sebagai wadah penyaluran bakat para siswa. Tahun ini lembaga MTs. Tarbiyatut Tholabah Kranji melaksanakan kegiatan Classmeeting di awal semester genap, yakni pada tanggal 6-7 Januari 2023. Lomba yang ditandingkan bidang seni dan olahraga. Bidang seni meliputi lomba kaligrafi, MTQ, paduan suara,...
18
Dec 2022
0

Pesta Demokrasi Siswa (PDS) 2022 dengan E-Voting. Nobatkan Moreno dan Agil Sebagai Ketua PK. MTs. Tarbiyatut Tholabah Masa Khidmat 2023/2024.

Pimpinan Komisariat (PK) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) MTs.Tarbiyatut Tholabah Kranji menggelar Rapat Anggota Komisariat (RAK), Ahad (18/12/2022). Kegiatan ini dilaksanakan di Auditorium Tabah dimulai tepat pukul 08.30 WIB. Kegiatan yang mengambil tajuk “Menentukan Pemimpin Baru Berlandaskan Kejujuran Untuk Meningkatkan Semangat Organisasi dan Demokrasi.” ini akan memilih dan menetapkan Ketua Pimpinan Komisariat MTs. Tarbiyatut...
18
Dec 2022
0

Gembleng Kedisiplinan Siswa, MTs. Tarbiyatut Tholabah Gandeng TNI.

Dalam upaya meningkatkan kedisiplinan, Madrasah Tsanawiyah Tarbiyatut Tholabah Kranji mengadakan pembinaan kedisiplinan dan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB). Kegiatan yang diselenggarakan pada tanggal 15 dan 17 Desember 2022 diikuti oleh seluruh siswa dan siswi MTs. Tarbiyatut Tholabah. Bertindak sebagai pembina dan pelatih kegiatan adalah 5 anggota TNI dari Koramil Paciran. Selain memberikan penjelasan tentang arti serta pentingnya sikap disiplin, kegiatan...